• MTS NEGERI 5 BANTUL
  • Madrasah Mandiri dan Berprestasi

Pengisian Borang SRA MTsN 5 Bantul Bersama Guru Pegawai

 Bantul (MTsN 5 Bantul)- Bertempat di Lab IPA rapat pengisian borang SRA ( Sekolah Ramah anak ) dilaksanakan Senin, (30/1/2023) dengan agenda cek in akhir semua berkas. Rapat di pimpin langsung oleh ketua Sudaryanto, S.IP dan didampingi wakil ketua Yuni Kriswati, S.H.M.M. Rapat diikuti guru/pegawai sejumlah 40 orang. Ketua cek satu persatu semua bukti fisik penilaian SRA (Sekolah Ramah Anak ), dengan cermat .

Kepala madrasah Drs. Tavif Raharja dalam sambutannya mengatakan “ mari guru/pegawai bergandeng tangan bersama sama sharing saling bantu membantu  bahu membahu memajukan madrasah tercinta ini dengan melaksanakan tugas sebaik-baiknya. Yakin bekerja dengan hati kanthi ikhlas akan dapat pahala berlimpah dari Allah swt”.

Waka kurikulum Moh Hani Saputro, S.Pd I  juga meyampaikan  beberapa tugas kepanitiaan dalam setahun yang harus diketahui oleh semua guru dan pegawai , terutama  kegiatan yang sudah di depan mata yaitu HAB MTs dan PPDB.(ym)

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Pengawas Madrasah Gugah Semangat Dengan Membuat Visi

Bantul (MTsN 5 Bantul) - Pengawas Kementerian Agama Etyk Nurhayati, S.Pd. M.Pd memberikan pembinaan pada kegiatan workshop review KTSP dan KOM di ruang Laboratorium IPA  kepada gur

05/05/2024 18:24 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 21 kali
MTsN 5 Bantul Review Visi dan Misi Madrasah

Bantul (MTsN 5 Bantul) – Menyongsong tahun pelajaran 2024/2025, MTsN 5 Bantul melakukan workshop KTSP dan KOM selama 3 hari ( Senin - Jum'at, 29 April - 3 Mei 2024). Tujuan kegiat

03/05/2024 16:15 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 22 kali
MTsN 5 Bantul Laksanakan AM Dengan Sistem Blended

Bantul ( MTsN 5 Bantul ) - Blended learning, istilah yang tidak asing lagi di dunia pendidikan. Terlebih sejak pandemi covid 19. Metode pembelàjaràn ini menggabungkà

03/05/2024 14:10 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 20 kali
MTsN 5 Salurkan PIP Hari Kedua

Bantul (MTsN 5 Bantul) - Bertempat di Ruang Komite petugas PIP menyalurkan PIP lagi untk yang kedua kalinya di tahab pertama ini (02-05-2024).  Para penerima adalah siswa kelas 8 s

02/05/2024 13:25 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 20 kali
Guru MTsN 5 Bantul Ikuti Pemantapan Kloter

Bantul (MTsN 5 Bantul) - Persiapan pelaksanaan ibadah haji memerlukan proses panjang yang harus diikuti oleh setiap calon jamaah haji (calhaj). Hal ini dimulai dari proses pendaftaran s

30/04/2024 18:10 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 19 kali
MTsN 5 Bantul Salurkan PIP

Bantul (MTsN 5 Bantul) - Madrasah Tsanawiyah Negeri 5 Bantul 30/04/2024 menyerahkan Program Indonesia Pintar (PIP) kepada siswa yang berhak. Bentuk dari pemberian PIP ini adalah uang tu

30/04/2024 14:15 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 10 kali
Kamad MTsN 5 Bantul Buka Workshop Review KTSP dan KOM

Bantul (MTsN 5 Bantul) - Kepala MTsN 5 Bantul dalam sambutan pada workshop review KTSP dan KOM yang bertempat di Laboratorium IPA (29-04-2024) mengajak seluruh warga madrasah untuk intr

29/04/2024 16:00 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 9 kali
Guru MTsN 5 Bantul Ikuti Penutupan DDWK

Bantul (MTsN 5 Bantul) - Bertempat di aula kankemenag Bantul, ,guru MTsN 5 Bantul mengikuti penutupan DDWK Inovasi Madrasah (27/4/2024l. Kedua guru yang mengikuti DDWK tersebut adalah A

27/04/2024 17:05 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 12 kali
Guru IPS MTsN 5 Bantul Mengikuti Kegiatan MGMP

Bantul ( MTsN 5 Bsntul ) - Bertempat di MTsN 1 Bantul, guru IPS MTsN 5 Bantul aktif mengikuti kegiatan MGMP IPS MTs se- kabupaten Bantul (24/4/2024). Adapun guru Matsamaba yang menghadi

24/04/2024 14:35 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 9 kali
Guru MTsN 5 Bantul Ikuti Bimsik di KUA

Bantul (MTsN 5 Bantul) - Haji adalah ibadah mahdhah yang tata caranya sudah diatur oleh syariat. Kesuksesan sebuàh amal tergantung pada ilmu. Haji adalah ibadah yang paling kompl

22/04/2024 16:05 - Oleh MTsN 5 Bantul - Dilihat 270 kali